Cara menghilangkan bekas jerawat dengan minyak zaitun - salam , kali ini saya akan membahas tentang cara menghilangkan bekas jerawat dengan minyak zaitun atau yang di kenal dengan olive oil.
minyak zaitun memang di kenal sebagai minyak yang begitu banyak manfaatnya bagi kesehatan manusia, jauh sebelum masehi minyak zaitun ini sudah di kenal di kalangan bangsawan, biasanya di pakai untuk penyembuhan luka atau untuk perawatan kecantikan jika di gunakan oleh wanita.
Cara menghilangkan bekas jerawat dengan minyak zaitun |
Kandungan yang terdapat pada minyak zaitun adalah mineral, vitamin E, zat besi, protein, karbohidrat, kalsium, asam folat dan banyak lagi zat yang terkandung pada minyak zaitun yang bermanfaat bagi kesehatan kita, di situ kenapa orang yang sedang berdiet di sarankan jika memakai minyak adalah minyak zaitun karena minyak seperti ini dapat menambah vitamin dan daya tahan tubuh karena kandungannya, minyak zaitun sendiri mempunyai kandungan zat yang terpenting menurut saya yang di antaranya adalah squalene,potasium dan polifenol.
Mengapa minyak zaitun bisa membantu cara menghilangkan bekas jerawat ?
Minyak zaitun bisa membersihkan muka dari kotoran bakteri dan bisa juga mengangkat sel kulit mati walaupun yang berada pada bagian yang sulit seperti lipatan telinga, minyak jaitun juga dapat menjaga kelembaban kulit kita, serta dapat menghilangkan noda hitam yang di akibatkan bekas jerawat karena zat yang terkandung pada minyak zaitun ada yang berkhasiat bagi penghilang noda akibat jerawat seperti vitamin E.
Cara yang di lakukan sangatlah mudah, anda tinggal oleskan minyak zaitun ke wajah dan pijat dengan lembut searah jarum jam. tunggu hingga 15 menit dan bilas dengan air hangat. sangat mudah kan .? jadi bagi anda yang memang sulit menemukan cream penghilang noda bekas luka yang cocok, anda bisa menggunakan minyak zaitun sebagai bahan alternatif yang aman dan tentunya tanpa efek samping.
sekian dulu artikel dari saya tentang cara menghilangkan bekas jerawat dengan minyak zaitun, semoga bermanfaat.
0 komentar:
Post a Comment