Cara Mengatasi dan Mengobati Batuk Berdahak Pada Anak

Batuk berdahak pada anak kadang membuat kita sebagai orang tua merasa khawatir, oleh karena itu kali ini saya akan membahas dan memberikan tips bagi anda para orang tua jika anaknya terkena penyakit batuk berdahak. Batuk itu sendiri ada dua jenis yaitu batuk kering dan batuk berdahak, batuk berdahak biasanya di akibatkan oleh virus influenza dimana saluran pernafasan pada anak menjadi terganggu sehingga mengeluarkan dahak dengan banyak. 

Dahak pada anak jika tidak di keluarkan atau di tanggulangi dengan baik akibatnya akan fatal bukan hanya sesak nafas akut namun dahak tersebut dapat menyebabkan penyakit saluran pernapasan yang di sebut sinusitis. Sinusitis terjadi dimana dahak atau lendir di dalam saluran pernapasan terutama pada rongga hidung mengendap dan mengental sehingga dapat mengakibatkan timbulnya bakteri.

Kembali pada pokok pembahasan kita tentang cara mengatasi dan mengobati batuk berdahak pada anak

Batuk berdahak pada anak bisa kita atasi dengan cara seperti di bawah ini :


1. Buat si anak merasa hangat

cara mengobati batuk berdahak pada anak
cara mengobati batuk berdahak pada anak

Suhu tubuh yang hangat akan membuat dahak si anak mudah mencair, usahakan agar si anak tidak kedinginan di malam hari karena biasanya jika anak kita sedang mengalami batuk berdahak cuaca malam yang dingin akan menimbulkan batuk menjadi lebih parah jadi bagi anda para orangtua usahakan agar si anak tetap merasa hangat dengan memakaikannya pakaian lengan panajang, kaos kaki dan kaos tangan atau dengan selimut.

2. Memperlancar pentilasi udara pada ruangan

cara mengobati batuk berdahak pada anak
cara mengobati batuk berdahak pada anak

Udara yang keluar masuk pada ruangan rumah anda menjadi hal yang tidak bisa di sepelekan karena penyumbatan saluran pernapasan akan menyebabkan si anak sulit untuk menghirup oksigen oleh karena itu usahakan jangan terlalu banyak orang di dekat anak kita karena itu akan mengakibatkan udara di ruangan tersebut menjadi menipis sehingga anak akan sulit mendapatkan oksigen dan akhirnya terjadilah sesak nafas.

3. Menggunakan nebulizer

cara mengobati batuk berdahak pada anak
cara mengobati batuk berdahak pada anak

Nebulizer adalah alat untuk menghilangkan dahak dan dapat mengobati batuk pada anak, untuk penggunaan nebulizer ini saya sarankan agar anda para orang tua berkonsultasi kepada dokter anak terlebih dahulu karena mengingat nebulizer adalah alat yang harus di isi dengan cairan obat pereda batuk dan pengencer dahak, dan obat tersebut tidak di jual bebas tanpa resep dokter. Bagi anda yang tidak tau nebulizer itu seperti apa, saya lampirkan gambar alat nebulizer.

3. Buat anak banyak minum air putih

cara mengobati batuk berdahak pada anak
cara mengobati batuk berdahak pada anak

Air putih dapat membuat dahak pada saluran pernafasan pada anak menjadi mencair dengan alami, maka buatlah anak anda yang sedang mengalami batuk berdahak agar banyak minum air putih karena dapar mempercepat proses penyembuhan dan dapat mengencerkan dahak.

Berikut adalah cara yang dapat anda lakukan di rumah untuk mengatasi batuk berdahak pada anak, dan jika anda para orang tua ingin mengeluarkan dahak membandel pada anak, berikut saya berikan cara yang suka saya lakukan jika saya mengeluarkan dahak pada anak saya.

Cara mengeluarkan dahak pada anak

cara mengeluarkan dahak pada anak balita
cara mengeluarkan dahak pada anak balita

Yang harus di sediakan :

  • Minyak kayu putih
  • Air panas
  • Baskom atau ember

Cara yang harus di lakukan :

  1. Campurkan minyak kayu putih ke air panas secukupnya, saya biasa menggunakan untuk baskom sedang itu seperempat botol besar minyak kayu putih
  2. Uapkan wajah anak Anda dalam keadaan tengkurap dengan posisi kepala lebih rendah dari kaki
  3. Tepuk Tepuk punggung kanan dan kiri si anak dengan teknik cupping
  4. lakukan cara ini selama 5 menit sampai 10 menit dan dahak si anak akan keluar dengan sendirinya
Sekian pembahasan saya tentang bagaimana cara mengatasi atau mengobati batuk berdahak pada anak dan cara mengeluarkan lendir atau dahak pada anak, semoga artikel ini membantu bagi anda yang sedang mempunyai anak batuk berdahak. semoga bermanfaat.

Share:

0 komentar:

Post a Comment